Pada perkembangannya, rumah tradisional Jawa Tengah dan sekitarnya mempunyai bentukan pokok, yaitu bentuk bangunan yang disebut āLimasanā. Bentuk bangunan ini merupakan perkembangan dari bentuk bangunan yang ada sebelumnya. Kata ālimasanā ini diambil dari kata āLima-Lasanā, Yakni perhitungan sederhana penggunaan ukuran-ukuran : āmoloā 3 meter dan āblandarā 5 meter. Akan tetapi apabila āmoloā 10 meter, maka āblandarā harus memakai ukuran 15 meter (ālimasanā = Lima Belas = 15). Dalam perkembangan selanjutnya bentuk bangunan ālimasanā ini memiliki beberapa
variasi bentukan, yaitu :
1. Rumah Tradisional Limasan Lawakan
2. Rumah Tradisional Limasan Gajah Ngombe
3. Rumah Tradisional Limasan Gajah Njerum
4. Rumah Tradisional Limasan Apitan
5. Rumah Tradisional Limasan Klabang Nyander
6. Rumah Tradisional Limasan Pacul Gowang
7. Rumah Tradisional Limasan Gajah Mungkur
8. Rumah Tradisional Limasan Cere Gancet
9. Rumah Tradisional Limasan Apitan Pengapit
10. Rumah Tradisional Limasan Lambang Teplok
11. Rumah Tradisional Limasan Semar Tinandhu
12. Rumah Tradisional Limasan Trajumas Lambang Gantung
13. Rumah Tradisional Limasan Trajumas
14. Rumah Tradisional Limasan Apitan
15. Rumah Tradisional Limasan Trajumas Lawakan
16. Rumah Tradisional Limasan Sinom Lambang Gantung Rangka Kutuk Ngambang
sumber artikel : Arsitektur Tradisional Daerah Istimewa Yogyakarta
oleh : Drs.H.J. Wibowo, Drs. Gatut Murniatmo, Sukirman Dh.
Rumah Adat Jawa Tengah
Semoga artikel Rumah Adat Jawa Tengah bisa menambah wawasan bagi sobat mbudayajawa yang mampir kesini, kalau sobat mbudaya jawa mempunyai cerita tentang tradisi, kesenian, budaya yang terdapat di daerah sobat mbudayajawa bisa langsung di kirimkan ke mengenalbudayajawa@gmail.com
Jangan lupa klik tombol di bawah ini untuk share ke teman-teman dan bersama kita lestarikan budaya kita sendiri agar tidak hilang oleh jaman.
Posting Komentar
Posting Komentar
- Tuangkan saran maupun kritik dan jangan meninggalkan Spam.
- Berkomentarlah dengan bijak sesuai dengan konten yang tersedia.
- Tidak Boleh Promosi